Organisme
Organisme adalah makhluk
hidup dalam bahasa yunani organon yang berarti sekelompok molekul yang saling
mempengaruhi satu sama lain sehingga memiliki sifat hidup.
Organisme atau makhluk
hidup merupakan sesuatu yang hidup baik itu manusia, hewan, tumbuhan bahkan
makhluk hidup yang amat kecil yang kasap mata atau biasa disebut dengan mikro
organisme.
Organisme sebenarnya
berawal dari organ yang memiliki fungsi tertentu kemudian bekerja sama dengan
organ-organ yang lain yang memiliki fungsi berkaitan sehingga membentuk sistem
organ kemudian sistem organ ini lah yang nantinya membentuk menjadi organisme.
Ciri-ciri organisme
- Bernafas.
- Bergerak.
- Berkembang biak.
- Membutuhkan nutrisi/makanan.
- Tumbuh.
- Mengeluarkan zat sisa.
- Beradaptasi.
Adapun ciri-ciri
organisme diatas tidak lah untuk universal sebab ada beberapa organisme yang
tidak memiliki beberapa ciri-ciri tersebut contoh nya seperti salah satu mikro
organisme yaitu bakteri yang tidak bernafas akan tetapi mengguna kan jalur
kimiawi yang lain, juga ada mikro organisme lain nya yang tidak memiliki
beberapa dari ciri-ciri diatas seperti virus yang tidak dapat berkembang biak.
Contoh organisme
- Manusia.
- Hewan.
- Tumbuhan.
- Mikro organisme.
Manusia merupakan
salah satu dari organisme atau makhluk hidup karena memang memiliki sistem
organ atau organ-organ yang saling bekerja sama sehingga memiliki sifat hidup.
Hewan juga termasuk
salah satu dari organisme karena hewan juga memiliki ciri-ciri organisme yaitu
bernafas, bergerak, berkembang biak, tumbuh dan beberapa ciri-ciri yang lain
nya.
Tumbuhan juga termasuk
organisme sebab tumbuhan tidak berbeda dengan manusia dan hewan karena tumbuhan
juga memiliki ciri-ciri organisme atau makhluk hidup yaitu bergerak, membutuh
kan makanan, tumbuh, dan berkembang biak dan beberapa ciri-ciri lain nya.
Mikro organisme juga
merupakan bagian dari organisme atau makhluk hidup meskipun mikro organisme
sedikit berbeda dengan organisme lain nya seperti salah satu dari mikro
organisme yaitu virus yang tidak dapat berkembang biak atau pun seperti bakteri
yang tidak bernafas melainkan mengguna kan jalur kimia lain nya.
Dari pemaparan diatas
dapat di simpulkan bahwa organisme
adalah sekelompok molekul atau unsur struktur terkecil yang saling bekerja
sama sehinga membentuk organ yang kemudian menjadi sistem organ sehingga
memiliki sifat hidup yang kemudian menjadi tingkatan teratas yaitu organisme.
Baca juga
Cara menghilangkan jerawat dengan herbal alami.
Manfaat vitamin c bagi manusia.

Komentar
Posting Komentar